
Paket Tour Medan Danau Toba Terlaris 2D1N
On November 1, 2025 by adminPaket Tour Medan Danau Toba Terlaris 2D1N adalah pilihan paket wisata yang paling efisien dan populer bagi wisatawan yang ingin merasakan keindahan ikonik Danau Toba dan kekayaan budaya Batak Toba dalam waktu singkat. Paket ini dirancang untuk memaksimalkan kunjungan ke destinasi utama dengan waktu liburan yang terbatas
- PAKET WISATA MEDAN DANAU TOBA 3 HARI 2 MALAM
- PAKET WISATA MEDAN DANAU TOBA SAMOSIR 4D3N
- BUKIT INDAH SIMARJARUNJUNG
- KEINDAHAN OBJEK WISATA PULAU SAMOSIR
- SEWA RENTAL MOBIL REBORN MEDAN TERMURAH
Paket Tour Medan Danau Toba Terlaris 2D1N
Paket ini mengoptimalkan kunjungan ke objek wisata utama dalam durasi 2 hari. Logistik perjalanan, transportasi, dan akomodasi telah diatur, memungkinkan Anda fokus menikmati liburan.Meskipun singkat, paket ini mencakup destinasi wajib kunjung, termasuk perjalanan dari Medan ke Parapat, menyeberang ke Pulau Samosir, dan mengunjungi desa budaya.Paket ini biasanya menawarkan harga yang kompetitif dan terjangkau, menjadikannya pilihan ekonomis bagi berbagai kalangan wisatawan.
D1 : Medan – Parapat – Pulau Samosir
- Penjemputan Dari Kualanamu Atau Hotel Atau Stasiun Kereta Atau Lobby Hotel
- Disambut Hangat Oleh Enjoy Holiday Medan Team Dengan Ulos Batak Toba
- Horas! Selamat Datang Di Kota Medan
- Perjalanan Menuju Parapat Via Tol Tebingtinggi – Siantar
- Sepanjang Jalan Dimanjakan Dengan Hamparan Sawah Dan Perkebunan Kelapa Sawit Yang Luas
- Tiba Di Siantar , Singgah Di Paten Shop Siantar
- Makan Siang Di Lokal Resto Siantar
- Kelar Lunch, Perjalanan Dilanjutkan Menuju Danau Toba/Parapat
- Tiba Di Parapat, Mengunjungi The Kaldera Toba Nomadic Escape
- Menuju Pelabuhan Ferry Ihan Batak Toba, Menyeberang Ke Pulau Samosir
- Tiba Di Pulau Samosir,Check in : Samosir Villa Resort 3* Pulau Samosir – Deluxe Room
- Dinner @Samosir Villa Resort
D2 : Pulau Samosir – Berastagi – Medan
- Sarapan Pagi Di Hotel,Santai Sejenak Lalu Check Out.
- Samosir Tour : Kampung Wisata Tomok & Huta Siallagan Ambarita
- Manortor Di Huta Siallagan Ambarita
- Menyeberang Kembali Ke Danau Toba Dengan Private Boat Atau Ferry
- Lunch @Lokal Resto Danau Toba
- Kelar Lunch,Menuju Bukit Indah Simarjarunjung
- Selanjutnya Menuju Air Terjun Sipiso Piso Tongging
- Tiba Di Kota Wisata Berastagi,Singgah Di Pagoda Emas Lumbini
- Perjalanan Dilanjutkan Menuju Medan Via Sibolangit
- Tiba Di Medan
- Diantar Kembali Ke Bandara Kualanamu Atau Hotel Atau Stasiun
- Tour Berakhir, Horas! Sampai Ketemu Kembali Di Program Tour Enjoy Holiday Medan.
Harga Paket Tour Medan Danau Toba Terlaris 2D1N
- 50 Orang Go Private Tour : Rp.900.000 Per Orang
- 40 Orang Go Private Tour : Rp.1.000.000 Per Orang
- 30 Orang Go Private Tour : Rp.1.100.000 Per Orang
Fasilitas Paket Tour Medan Danau Toba
- Akomodasi Hotel Selama 1 Malam
- 2 Unit Bus Pariwisata 25 Seats Full Ac Sebagai Transportasi
- Makan Sesuai Program Tour (1B + 2L + 1D)
- Ferry Ihan Batak Toba Dari Samosir Ke Danau Toba
- Tiket Masuk Objek Wisata,Parkir & Tol
- 2 Orang Guide Tour Profesional,Berlisensi & Berpengalaman
- Souvenir Ulos Batak Toba Saat Penjemputan
- 10 Dus Aqua 600ML
Leave a Reply